Skip to main content
Berita Utama

BNN Kota Palangkaraya melakukan kunjungan silahturahmi dengan dengan Lembaga Penyiaran publik Radio Republik Indonesia Regional Kalimantan Tengah

Dibaca: 6 Oleh 07 Apr 2022Tidak ada komentar
Konsep Otomatis
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Konsep Otomatis

BNN Kota Palangka Raya melakukan kunjungan silahturahmi dengan Lembaga Penyiaran publik Radio Republik Indonesia Regional Kalimantan Tengah . Dalam rangka tindak lanjut arahan dari Kepala BNN RI terkait MOU yang dilaksanakan BNN RI dengan Lembaga Penyiaran publik Radio Republik Indonesia .
Pada kunjungan tersebut bertujuan terwujudnya sinergitas antara BNN Kota Palangka Raya dengan LPPRI Kalteng ditingkat daerah dalam menggelorakan program P4gn. Dan diterima langsung oleh Kepala LPPRRI Kalimantan Tengah Bapak Drs. Said Abdilah, Dalam pertemuan tersebut diakhiri wawancara Kepala BNN Kota Palangka Raya dengan pihak wartawan Lembaga Penyiaran publik Radio Republik Indonesia Regional Kalimantan Tengah.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel